Fakta dan Keunikan Lintah,
petunjuk lintah medis sekali lagi menjadi satu cabang utama dalam
praktek kedokteran modern. Para peneliti dan ahli bedah sangat tertarik
dengan kelebihan terapi lintah sebagai aplikasi untuk memulihkan
pengaliran darah dalam venus setelah menjalani pembedahan kosmetik dan
operasi pembangkit kembali.
Biologi Lintah
Dalam dunia, ditemukan 650 spesies lintah yang telah ada dikawasan rawa,
kolam, laut dan kawasan berair. Seekor lintah mempunyai kedua-dua jenis
organ reproduksi yaitu jantan dan betina. Walau pun begitu, ia tidak
dapat berkembang biak secara sendiri tetapi harus megawan dengan lintah
lain untuk berkembang biak. Kebanyakkan lintah memiliki penghisap di
bagian ujung badannya untuk berpegang pada inang ketika makan. Sebagian
lintah memiliki organ penghisap yang dimasukkan untuk menghisap keluar
cairan.
Lintah penghisap darah perlu mempunyai kemahiran untuk makan. Air liur
mereka mengandung bahan bius, bahan anti pembekuan darah dan bahan kimia
yang membantu produksi bahan kimia dalam tisu setempat. Factor
penyebaran ini memecahkan ikatan semen yang mengikat sel bersama dan ia
juga menunjukkan sebagai bahan antibiotic yang efektif. Lintah itu juga
mempunyai bacterium Aeromonan hydrophila. Bacteria ini digunakan oleh
lintah untuk mencerna darah dan ia sebenarnya menhasilkan bahan
antibiotic untuk membunuh bacteria lain yang mungkin menyebabkan
pembekuan.
Kajian kedokteran terus menemukan bahan-bahan kimia yang menarik dalam
air liur lintah dari spesies yang lain. Di Amazon, lintah menghasilkan
bahan anti pembekuan darah dikenal sebagai hematin. Bahan ini menyerang
fibrinogen dan mempunyai potensi sebagai antipembekuan yang efektif.
Pada masa kini, rekayasa genetic digunakan untuk menghasilkan hematin
dalam jumlah yang banyak.
Fakta lintah
1. terdapat 650 spesis lintah
2. lintah terbesar ditemukan berukuran 18 inci
3. kira-kira 1 / 5 dari sepsis lintah hidup di laut yang mana memakan ikan
4. lintah mempunyai 32 otak yaitu 31 lebih dari manusia
5. lintah Hirudo mengeluarkan anak dalam kokun dimana lintah itu membawa
anak-anaknya diatas perut sendiri. Kadangkala mencapai sebanyak 300
ekor
6. tidak semua lintah adalah penghisap darah.kebanyakkannya adalah pemburu yang memakan cacing tanah dan lain-lain.
7. Lintah Amazon menggunakan metode yang berbeda untuk menghisap darah.
Ia memasukkan proboscic panjang ke dalam korban tanpa menggigitnya
8. Gigitan lintah tidak menyakitkan karena memiliki bahan bius
9. Lintah Hirido menyuntik anti pembekuan serum ke dalam mangsanya untuk mencegah pembekuan darah
10. Lintah akan mengembang sendiri sehingga kenyang dan jatuh dari korban dengan sendiri
11. Lintah akan memgembang sendiri sampai 5 kali berat badannya
12. Lintah pertama yang digunakan dalam perubatankira-kira pada 1000 SM. Kemungkinan ketika India kuno
13. Pada masa lampau, orang ramai akan berdiri di tepi danau dan kolam,
bila lintah melekat pada kaki mereka, ia dimasukkan dalam bakul untuk
dijual. Pada masa kini, lintah Hirudo merupakan spesies terancam
14. Ahli bedah yang sebenarnya adalah seorang tukang, dan mereka
menggunakan lintah untuk memulihkan apa saja penyakit dimulai dari sakit
kepala ke penyakit gaut
15. Sistem saraf lintah mempunyai banyak persamaan dengan sistem saraf manusia
16. Saudara terdekat lintah adalah cacing tanah
17. Lintah bisa menggigit walaupun pada paha badak air yang tebal.
Selasa, 21 Februari 2012
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar